Kamis, 24 Maret 2016

Jawaban Lengkap Quraish Shihab: Bolehkah Memakai Tato?

Tanya:

Apakah tato diperbolehkan dalam agama Islam? Kalau tidak boleh, adakah dasar hukumnya, dan adakah hadits serta kisah-kisah Nabi mengenai tato tubuh dengan tinta yang bersifat permanen? Banyak para ustad mengatakan bahwa tato dilarang karena tinta yang menempel dapat menghalangi air wudhu dan air mandi junub, tetapi bagaimana dengan pacar [pewarna kuku] yang tidak dilarang untuk sholat? Apabila Pak Ustad menyatakan bahwa tato dilarang, bagaimana untuk orang Islam yang terlanjur ditato? Tahukah anda?

[Riski Ismanto]

Jawaban Lengkap M. Quraish Shihab:


Tato telah dikenal sejak zaman Rasul saw. Banyak hadits yang melarang hal tersebut, bahkan larangannya sangat keras, sampai-sampai Nabi saw. mengutuk pelakunya. Ancaman dan kutukan itu menjadi bahan diskusi di kalangan ulama. Ulama serta pakar tafsir dan hadits kenamaan, sayyid Muhammad Rasyid Ridha menilai bahwa hal tersebut disebabkan ketika itu tato-tato tersebut berupa gambar yang mengandung lambang mempersekutukan Allah swt. Baca Selanjutnya
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi