Tanya:
Apakah penghasilan dalam sebulan harus dizakatkan?
[Yuki via email]
Jawab:
Ada dua cara menghitung pengeluaran zakat: pertama, mengeluarkannya saat
menerimanya, bila jumlah yang diterima mencapai nishab [senilai 85 gram
emas atau 653 kilogram hasil pertanian]; kedua, mengeluarkan zakatnya
dalam setahun, setelah menghitung hasil bersih pendapatannya. Baca Selanjutnya
Arti Mimpi Gigi Lepas Bagian Atas menurut Agama, Psikologi dan Primbon Jawa
-
Dalam dunia mimpi, terdapat banyak simbol yang dapat diinterpretasikan
dengan beragam cara. Salah satu simbol tersebut adalah mimpi tentang gigi,
khususn...
5 jam yang lalu