Jumat, 26 Februari 2016

Berdosakah Bila Menggunakan Parfum yang Baunya Mengganggu Orang Lain?

Tanya:
Assalamu’alaikum.

Di kantor saya, ada seorang atasan perempuan yang sering memakai parfum shalat yang baunya sangat menyengat bagi orang disekitarnya,termasuk teman saya yang Nasrani. Teman saya selalu mengeluh pada saya tentang hal tersebut karena ia sangat mual mencium bau parfum itu. Yang jadi pertanyaan saya, apakah dengan melakukan sunnah seperti memakai minyak wangi shalat tetapi hal itu dapat mengganggu orang lain, masih mendapat pahala atau dosa karena telah membuat orang lain terganggu? Bukankah wanita tidak boleh memakai parfum yang menyengat seperti itu, meskipun itu tanpa kandungan alkohol? Karena setahu saya yang sunnah memakai parfum hanya laki-laki waktu shalat Jumat. Baca Selanjutnya
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi