Selasa, 13 Januari 2015

Selera Siapa yang Membentuk dan Dibentuk?

Dalam hubungannya dengan media, selera siapa yang membentuk dan dibentuk? Siapa yang mempunyai alat, kekuasaan, serta motif besar untuk melakukan pembentukan selera secara massal, rutin, dan berkelanjutan? Media massa! Medialah yang membentuk selera tersebut. Menyitir wartawan Farid Gaban, media bekerja berdasarkan supply-driven, bukan demand-driven. Masyarakat tak akan protes kalau tak ada kekerasan atau pelecehan terhadap perempuan di TV, misalnya, tapi kenapa dua hal tersebut terus saja ada di TV? Baca Lebih Lengkap
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi