Selasa, 16 Februari 2016

Seperti Apakah Bidadari Menurut Al-Quran

Tanya:
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Sejak kecil kata bidadari sudah kita kenal dan ternyata berdasarkan konsep Hindu. Semasa kecil saya ngaji di masjid, Ustadz mengatakan, orang yang taqwa nanti di surga akan mendapatkan bidadari. Berdasarkan konsep itulah waktu kecil saya bertanya, bagaimana dengan ibu, teteh, nenek jika mereka taqwa, apa yang akan mereka dapatkan? Ternyata setelah saya membaca sebuah buku, saya temukan bahwa hurin dalam al-Qur’an sangat berbeda konsepnya dengan bidadari. Menurut kamus, bidadari berarti ‘putri atau dewi dari kayangan atau perempuan yang elok’, sedangkan hurin, katanya, mirip bidadari tetapi tidak berjenis kelamin. Mohon penjelasan lebih lengkap dan akurat. Salam. Lihat Selengkapnya
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi