Senin, 28 September 2015

Kebangkitan Kiai Rakyat?

Dalam sebuah wawancara yang cukup tajam dan agak “sarkastik”, meski diselingi di sana-sini dengan humor, Widodo Sunu, tokoh pejuang gerakan tani Urutsewu Kebumen yang hari-hari ini berjibaku dengan sengketa perebutan lahan oleh aparat, melontarkan sinyalemen agar baiknya PBNU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama) dibubarkan saja, apabila tidak bisa berbuat apa-apa untuk “umat”-nya yang sedang dilanda kesusahan. Cukup NU kultural, tidak perlu struktural. Apalagi bila NU hanya dijadikan alat untuk berebut jabatan oleh pengurusnya dan bungkam ketika “umat” menunggu uluran tangan. Lihat Selengkapnya
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi