Minggu, 28 September 2014

Bermain Itu Penting

Dr. Stuart Brown, salah satu psikiater, pendiri National Institute for Play, telah meneliti sekitar 6000 kisah pengalaman bermain berbagai macam manusia, dari pembunuh hingga pemenang nobel perdamaian. Dari penelitiannya itu Brown meyakini bahwa bermain adalah cara yang sangat penting bagi manusia untuk bersosialisasi. Brown mengatakan bahwa bermain membantu otak mengembangkan kemampuan untuk belajar kewajaran, keadilan dan empati. Bahkan orang-orang yang terbukti kreatif dan sukses dalam hidup merupakan orang-orang yang memiliki kesempatan yang sangat luas untuk bermain. Baca Lebih Lengkap
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi