Sabtu, 25 Oktober 2014

Humanisme Unilever

Syndrome bangsa Orwellian adalah selalu mengimajinasikan bahwa musuhnya hanyalah 'Big Brother'. Makanya, meskipun dapur, meja makan, kamar mandi, dan tempat tidurnya habis-habisan diinvasi Unilever, mereka tetap merasa merdeka dan baik-baik saja. Ya, semboyan mereka adalah humanisme universal. Eh, humanisme unilever ding. (Tarli Nugroho)
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Dartar Isi